PENDAHULUAN
Seperti diketahui bahwa manusia merupakan makhluk sosial, di mana pasti akan terjadi interaksi-interaksi berbentuk sosial, dari individu ke individu, individu ke kelompok maupun kelompok ke kelompok. Untuk lebih memudahkan dan mengetahui arti dari sosial, maka setiap sekolah dari berbagai tingkat akan diajarkan tentang ilmu sosial, termasuk di perguruan tinggi. Di perguruan tinggi nama pelajaran tentang ilmu sosial adalah ISD.